Cerita Sukses Buka Usaha Modal Hanya 100 Ribu Kini Untung Milyaran
Cerita Sukses Buka Usaha Modal 100 Ribu | Terkadang orang takut dalam berbisnis karena permasalahan modal. Untuk membuka sebuah usaha atau memulai usaha tentunya harus menghadapi masa-masa sulit, baik dari permodalan, mental dan komitmen. Nah pada kesempatan kali ini saya akan membagikan sebuah vidio seputar bisnis yang dapat menginspirasi kalian, Yuk mari kita simak cerita sukses bisnis Pak Jhonson dimulai dengan modal minus 100.000 Rupiah, tapi tekatnya menjadi pengusaha tidak menghalanginya menjadi pengusaha catering sukses dan menghasilkan untung Milyaran rupiah. Semoga kisah Pak Jhonson bisa menginspirasi sahabat autoudidax
Sumber vidio by : Capcapung